Aneka Tumbuhan Liar Layak Makan

Beberapa jenis tumbuhan liar kerap dianggap gulma. Padahal bisa dikonsumsi dan bergizi.

Friski Riana

Minggu, 27 Agustus 2023

Meramban atau foraging kini tak hanya dilakukan masyarakat di perdesaan. Masyarakat urban pun mulai sering berkegiatan mencari tanaman liar sebagai sumber pangan alternatif. Tanaman liar tidak hanya tersedia di alam bebas, tapi juga bisa tumbuh di sekitar tempat tinggal. 

Biasanya, tanaman ini dianggap gulma atau pengganggu bagi tanaman budi daya. Padahal, faktanya, beberapa jenis tumbuhan liar bisa dikonsumsi, bahkan memiliki nilai gizi. B

...

Berita Lainnya