Jangan Biarkan Anak Kesepian

Sabtu, 24 Juli 2010

Pakar pendidikan Fidelis Waruwu angkat bicara soal permasalahan anak. Menurut dia, permasalahan cukup kompleks yang dihadapi anak-anak dapat dimasukkan dalam tiga kategori, yakni di sekolah, rumah, dan lingkungan. Namun, untuk keluarga di zaman modern, umumnya masalah yang dihadapi anak-anak berakar pada keluarga.

Orang tua yang keduanya bekerja di luar rumah cenderung menyerahkan urusan anak-anaknya kepada pembantu rumah tangga atau baby sitter.

...

Berita Lainnya