Menyusui Bayi Cegah Kanker

Kaum pria juga bisa terserang penyakit ini.

Sabtu, 11 April 2009

Seorang perempuan mengaku jarang menyusui sang buah hati yang baru berusia beberapa bulan. Alasannya, air susu yang keluar dari payudaranya sangat sedikit, sehingga dia lebih sering memberikan sang bayi susu formula.

Beberapa hari belakangan, perempuan itu mengaku dilanda kecemasan. Sebab, dia memperoleh informasi, seorang ibu yang jarang menyusui anaknya rentan terserang kanker. Benarkah?

Dokter Melissa S. Luwia, MHA dari Yayasan Kanker Indonesia

...

Berita Lainnya