Gersangnya Lingkungan Kami

Amdal masing-masing pengembang harus diperiksa.

Sabtu, 29 November 2008

Bagi Anton Lumaksana, melewati bundaran Boulevard Kelapa Gading di siang hari adalah hal yang tak menyenangkan. Bukan kemacetan yang membuatnya gusar. Pemandangan gersang dan udaranya yang terasa pengap membuat warga RW 018 Kelapa Gading Timur ini prihatin.

Padahal, pada era 1987 hingga 1990-an, lokasi itu terasa teduh. Masih cukup banyak ruang terbuka hijau yang membuat udara terasa segar. "Sekalipun sebagian masih tanah rawa, seperti di kawasan B

...

Berita Lainnya