BYTE
PayPal Tolak Browser Tua

Selasa, 22 April 2008

SAN FRANCISCO -- Layanan pembayaran elektronik milik eBay Inc., PayPal, berencana memblokir pengguna yang memakai browser tua untuk mencegah serangan phising (pencurian data). Rencana ini terungkap dalam Konferensi Keamanan Tahunan RSA di San Francisco, pekan lalu.Menurut PayPal, terdapat sejumlah kelompok pengguna yang masuk ke situs itu dengan browser Microsoft Internet Explore (IE) 3 yang dirilis pada 1996 dan IE 4 yang memulai debutnya pada 1...

Berita Lainnya