Menemukan Identitas Budaya di Betawi

Minggu, 13 Agustus 2006

Banyak orang terkaget-kaget tatkala nama Cecep Effendi tercantum dalam struktur organisasi kedaerahan Betawi, yaitu Badan Musyawarah Betawi atau Bamus Betawi. Betapa tidak. Meski lahir di Jakarta, tampang Cecep mirip orang India, dengan dialek dan logat bicara sehari-hari lebih mengesankan Melayu, yang kerap diselingi bahasa Inggris.

Semua itu dibentuk oleh lingkungan yang tidak memungkinkan dia bergaul dengan kultur Betawi yang kental. Ayahnya, U

...

Berita Lainnya