Sahardi Priyadi, Sang Perintis Lubang Biopori

Dia juga mengembangkan tanaman obat di lingkungannya.

Rabu, 23 Juni 2010

Jalan hidup Sahardi Priyadi, 63 tahun, mengalami tikungan cukup tajam dalam 10 tahun terakhir. Pria yang lebih akrab disapa Sastro ini semula berkecimpung dalam produksi film dan sinetron. Ia, antara lain, terlibat dalam pembuatan film seperti Arini, Masih Ada Kereta yang Akan Lewat (1987) dan Noktah Merah Perkawinan (1996).

Kini warga RT 01 RW 05, Kecamatan Palmerah, Jakarta Barat, itu boleh dibilang seorang pelopor dalam membangun lingkungan yan

...

Berita Lainnya