Tip
Konsumsi Vitamin Sesuai Kebutuhan

Senin, 15 September 2008

Menu makanan yang seimbang adalah 50 persen karbohidrat, 25 persen lemak, 10- 15 persen protein, plus vitamin dan mineral. Tapi jangan mengkonsumsi vitamin semaunya. Vitamin bukan makanan pengganti (subsitusi). Dengan makan yang sehat sebetulnya kebutuhan vitamin bisa tercukupi. Vitamin bisa didapat dari sayuran, buah-buahan berwarna kuning, hijau tua atau merah. Vitamin A misalnya, yang baik untuk meningkatkan daya tahan tubuh dan kesehatan mata

...

Berita Lainnya