Ketika Pembaca Memilih

Mereka masih keliru dengan memilih buku-buku lama.

Minggu, 30 Desember 2007

Pembaca sebenarnya adalah hakim terakhir yang layak memutuskan mana buku terbaik. Seperti demokrasi, merekalah rakyatnya.

Tapi, rakyat itu begitu banyak dan seleranya beragam. Ketika bicara soal membaca buku, ada banyak alasan mengapa buku ini yang dibaca dan bukan buku itu. Bisa jadi hanya buku itu yang tergeletak di meja di depannya (yang mungkin punya tetangga yang tertinggal) atau tak sengaja mendapatkannya (bisa jadi itu hadiah dari teman ata

...

Berita Lainnya