Sang Pemenggal

Minggu, 30 Desember 2007

Ada sebuah tanda baca yang sering muncul di halaman-halaman buku. Namanya hyphen, lambangnya " -". Kamus Besar Bahasa Indonesia tak menyebut namanya, hanya menjelaskan bahwa ia dipakai sebagai tanda hubung.

Nama lambang itu diambil dari bahasa Yunani, huphen, yang artinya penggabungan atau dua kata yang dibaca sebagai satu kesatuan. Pemakaian tanda baca ini dalam teks disebut, dalam bahasa Inggris, hyphenation.

Tanda hubung ini sering dipertukarkan s

...

Berita Lainnya