Menyelamatkan Wayang Kardus

Selama ini, wayang kardus hanya dijual di lapak-lapak pasar tradisional atau pasar malam sebagai mainan anak-anak.

Selasa, 30 Juni 2015

Panggung kecil untuk pementasan wayang kulit dipasang di halaman depan Bentara Budaya Balai Soedjatmoko, Solo, Jawa Tengah, Sabtu malam lalu, 27 Juni 2015. Panggung kecil itu dilengkapi dengan berbagai perkakas, dari batang pohon pisang, gamelan, blencong, hingga tumpukan anak wayang. Malam itu, seorang murid sekolah dasar asal Sukohardjo bernama Nabila tampil sebagai dalang. Putri seorang tentara itu membawakan cerita si Kancil dengan cukup api

...

Berita Lainnya