Hangat-hangat Nasi Gandul

Jeroan sapi disajikan untuk menyesuaikan dengan lidah warga Jakarta.

Minggu, 8 Agustus 2010

Warna kuahnya merah kecokelatan dan agak keruh. Santannya encer, hampir tak terlihat. Sekilas, kuah ini terlihat seperti kuah tongseng, bahkan beberapa orang menganggapnya sama dengan kuah rawon. Tapi, begitu dicicipi, rasanya sangat berbeda.

Aroma kuah yang disajikan hangat ini khas dari bumbu tanaman obat. Hangat, gurih, dan segar bercampur rasa asin dan manis. Itulah kuah nasi gandul, makanan khas dari Pati, Jawa Tengah. Menu makanan ini terdir

...

Berita Lainnya