BNPT Ungkap Delapan Provinsi Basis Terorisme

Direktur Pencegahan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), Hamli, membeberkan sejumlah provinsi yang memiliki jaringan terorisme terbesar.

Tempo

Jumat, 22 November 2019

JAKARTA - Direktur Pencegahan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), Hamli, membeberkan sejumlah provinsi yang memiliki jaringan terorisme terbesar. Menurut Hamli, jaringan terbesar terdapat di Jawa Barat, Jawa Timur, Sumatera Utara, Nusa Tenggara Barat, Banten, Jawa Tengah, Sulawesi Tenggara, dan Aceh.

"Jaringan orang yang sudah jadi, (artinya) orang yang akan melakukan itu (aksi terorisme) dilihat dari data intelijen," kata Hamli dalam

...

Berita Lainnya