BI Prioritaskan Tiga Industri Unggulan

Deputi Gubernur Bank Indonesia, Dody Budi Waluyo, mengatakan bank sentral memiliki tiga industri yang menjadi prioritas pengembangan.

Tempo

Kamis, 5 September 2019

JAKARTA - Deputi Gubernur Bank Indonesia, Dody Budi Waluyo, mengatakan bank sentral memiliki tiga industri yang menjadi prioritas pengembangan. "Kementerian Perindustrian menetapkan lima sektor industri dalam peta jalan industri 4.0 Indonesia. Dari lima sektor tadi, kami melihat sektor tekstil, otomotif, dan alas kaki," ujar dia, kemarin.

Kementerian Perindustrian menjelaskan, lima sektor itu adalah tekstil, makanan-minuman, otomotif, kimia, dan e

...

Berita Lainnya