Plebisit Kontrol Senjata di Swiss

Warga Swiss pada Ahad lalu memberikan suara dalam referendum untuk memutuskan setuju atau tidaknya pengetatan senjata.

Tempo

Senin, 20 Mei 2019

ZURICH – Warga Swiss pada Ahad lalu memberikan suara dalam referendum untuk memutuskan setuju atau tidaknya pengetatan senjata. Plebisit ini mengikuti perubahan peraturan Uni Eropa yang mensyaratkan peraturan lebih ketat terhadap senjata.

Uni Eropa mengusulkan aturan pengetatan senjata sebagai respons atas serangan terorisme di Christchurch, Selandia Baru, yang menewaskan puluhan orang pada Maret lalu. Swiss bukan anggota Uni Eropa, tapi m

...

Berita Lainnya