Jurnalis Myanmar Mendapat Pulitzer

Dua wartawan Myanmar yang bekerja untuk kantor berita Reuters diganjar Pulitzer, hadiah jurnalistik paling bergengsi, saat mereka ditahan di penjara.

Tempo

Rabu, 17 April 2019

NEW YORK – Dua wartawan Myanmar yang bekerja untuk kantor berita Reuters diganjar Pulitzer, hadiah jurnalistik paling bergengsi, saat mereka ditahan di penjara. Dua jurnalis itu, Wa Lone dan Kyaw Soe Oo, membuat laporan investigatif tentang pembantaian 10 warga Rohingya di Desa Inn Din di zona konflik Rakhine di Myanmar.

Wa Lone dan Kyaw Soe Oo menjalani tujuh tahun di penjara karena membongkar kasus tersebut. “Meskipun sangat puas k

...

Berita Lainnya