Revitalisasi dan Diplomasi Perikanan

Pangsa tuna Indonesia di Jepang mencapai 14.690 ton dari total impor Jepang sebesar 56.484 ton, atau sekitar 26 persen.

Selasa, 2 Januari 2007

Arif Satria

  • Dosen Institut Pertanian Bogor

    Departemen Kelautan dan Perikanan telah memiliki program revitalisasi perikanan sebagai wujud penjabaran dari Revitalisasi Pertanian, Perikanan, dan Kehutanan yang dicanangkan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono pada Juni 2005. Revitalisasi perikanan merupakan strategi untuk meningkatkan kesejahteraan nelayan, daya saing produk, dan kelestarian sumber daya perikanan. Dalam merespons kebijakan Revitalisasi Pe

  • ...

    Berita Lainnya