Tata Ulang Kemitraan Usaha Sawit

Bagaimana cara membangun kemitraan usaha petani dan perusahaan yang ideal dalam bisnis sawit?

Tempo

Senin, 31 Oktober 2022

Wiko Saputra
Pendiri Kuala Institute

Perkembangan industri sawit di Indonesia dimulai dari model kemitraan usaha. Pada mulanya, sekitar 19 perusahaan yang menanam sawit di lahan seluas 2.100 hektare di Sungai Liput, Aceh, membangun pabrik kelapa sawit pertama dengan skema kemitraan usaha. Mereka secara patungan membiayai dan mengelola pabrik tersebut. Model kemitraan ini terus berkembang dan menciptakan model bisnis baru dalam industri perkebunan

...

Berita Lainnya