Musim Solois dan Bangkrutnya Industri Instrumen Musik

Aris Setiawan, etnomusikolog ISI Surakarta, memaparkan fenomena penyanyi solo dan berkurangnya kelompok band yang berdampak pada bisnis alat musik.

Tempo

Jumat, 29 April 2022

Aris Setiawan
Etnomusikolog dan pengajar ISI Surakarta

Sepuluh tahun terakhir, tidak banyak kita jumpai kelompok band anyar bermunculan dalam industri musik pop. Puncaknya, belum lama ini, Spotify merilis 15 musikus Indonesia yang paling banyak didengarkan pada 2021. Uniknya, dari 15 musikus itu, hanya dua yang berformat band, yakni Juicy Luicy dan Sheila on 7. Sedangkan 13 sisanya adalah musikus solois. Dua band itu tidak masuk perhitungan apabi

...

Berita Lainnya