Pemakaian Senjata Api dan Masalah Pemolisian Demokratik

Penggunaan senjata api oleh anggota Polri menjadi sorotan masyarakat. Bagaimana seharusnya pemolisian demokratik diterapkan?

Tempo

Kamis, 22 April 2021

Ikhsan Yosarie
Mahasiswa Magister Ilmu Politik Universitas Indonesia dan Peneliti Hak Asasi Manusia dan Sektor Keamanan SETARA Institute

Tito Karnavian dan Hermawan Sulistyo (2017) telah menjelaskan bahwa berkembangnya sistem demokrasi telah mendorong kebutuhan dan keharusan bagi lembaga kepolisian untuk menjalankan tugasnya sesuai dengan tuntutan masyarakat demokratik. Atas dasar ini, lahirlah wacana untuk sebuah upaya pemolisian yang sesuai den

...

Berita Lainnya