Kebijakan Moneter dan Fiskal Menghadapi Resesi Dunia

Suasana keprihatinan mendominasi pertemuan tahunan Dana Moneter Internasional (IMF) dan Bank Dunia di Washington, DC, Amerika Serikat, baru-baru ini.

Tempo

Senin, 9 Desember 2019

Tri Winarno
Pengamat Kebijakan Ekonomi

Suasana keprihatinan mendominasi pertemuan tahunan Dana Moneter Internasional (IMF) dan Bank Dunia di Washington, DC, Amerika Serikat, baru-baru ini. Penyebabnya bukan ketakutan akan resesi global. Walaupun proyeksi terbaru IMF, yang tertuang dalam World Economic Outlook, menunjukkan bahwa aktivitas ekonomi global mengalami pelemahan paling parah sejak 2009, ekonomi masih tumbuh 3 persen, jauh di atas level

...

Berita Lainnya