Empati Sosial

Fauzi Sukri,
Penulis

"Ora butuh difoto, butuhe bantuan." Saya mendapatkan kata-kata itu dalam foto headline di harian Kompas (18/02/2014) -yang ditulis pada papan tripleks berlatar rumah warga yang terkena dampak erupsi Gunung Kelud dan dipasang di pinggir jalan yang penuh abu vulkanis. Warga Desa Puncu, Kabupaten Kediri, Jawa Timur, tampaknya sudah begitu paham akan aktivitas sosial kita saat terjadi bencana, kecelakaan, atau tindak kriminal: kita lebih suka melihat-lihat atau memotret daripada melakukan tindakan penyelamatan, mengorganisasikan pengumpulan derma, ataupun berempati.

Senin, 24 Februari 2014

Fauzi Sukri,
Penulis

"Ora butuh difoto, butuhe bantuan." Saya mendapatkan kata-kata itu dalam foto headline di harian Kompas (18/02/2014) -yang ditulis pada papan tripleks berlatar rumah warga yang terkena dampak erupsi Gunung Kelud dan dipasang di pinggir jalan yang penuh abu vulkanis. Warga Desa Puncu, Kabupaten Kediri, Jawa Timur, tampaknya sudah begitu paham akan aktivitas sosial kita saat terjadi bencana, kecelakaan, atau tindak kriminal: kita l

...

Berita Lainnya