Menelan Korea

Yudhistira ANM Massardi,
Sastrawan

Di sebuah mal baru di Bekasi, ada sensasi anyar untuk "menelan" Korea. Sebuah restoran didesain dengan selera K-Pop: penuh warna dan atraktif. Di samping pintu masuk ada layar besar LCD menampilkan wanita Korea menyampaikan salam selamat datang. Foto-foto para pesohor K-Pop dalam grafis menjadi hiasan penutup sandaran kursi. Di sebuah dinding terpajang gambar peta jalur kereta api di Seoul.

Pada setengah dinding di sisi lain terpampang tayangan klip video para penyanyi K-Pop. Lagu-lagunya, bersama menu makanan, bisa dipesan pengunjung melalui tablet elektronik yang tersedia di setiap meja. Para pelayannya mengenakan kacamata plastik bolong (tanpa kaca). Makanan utamanya bibimbab dan bulgogi. Rasanya enak. Ramailah orang yang datang, terutama kaum muda. Untuk merekalah "gaya" trendi itu diciptakan.

Sabtu, 21 Desember 2013

Yudhistira ANM Massardi,
Sastrawan

Di sebuah mal baru di Bekasi, ada sensasi anyar untuk "menelan" Korea. Sebuah restoran didesain dengan selera K-Pop: penuh warna dan atraktif. Di samping pintu masuk ada layar besar LCD menampilkan wanita Korea menyampaikan salam selamat datang. Foto-foto para pesohor K-Pop dalam grafis menjadi hiasan penutup sandaran kursi. Di sebuah dinding terpajang gambar peta jalur kereta api di Seoul.

Pada setengah dinding

...

Berita Lainnya