Polri dan Perjudian

Budi Hatees,
PENELITI DI MATAKATA INSTITUTE

Pada periode awal reformasi pecah di negeri ini, ada euforia kebebasan yang melanda rakyat. Saat itu, entah kenapa, setiap orang gampang tersulut emosinya. Mereka cepat marah, lalu main hakim sendiri. Membunuh orang atas nama kebersamaan (massa), menjarah harta benda perusahaan-perusahaan yang dinilai sebagai milik kerabat elite pada rezim Orde Baru, dan membakar fasilitas-fasilitas negara atas nama ketidaksenangan.

Di Provinsi Lampung, di tempat penulis pernah tinggal, kantor Polsek Jabung dan Polsek Sukadana-keduanya di wilayah Kabupaten Lampung Timur-hangus dibakar massa. Aksi itu dipicu oleh ulah polisi menangkap warga setempat yang diduga terlibat dalam kasus kriminal berupa pembegalan dan penadahan hasil begal.

Sabtu, 30 Maret 2013

Budi Hatees,
PENELITI DI MATAKATA INSTITUTE

Pada periode awal reformasi pecah di negeri ini, ada euforia kebebasan yang melanda rakyat. Saat itu, entah kenapa, setiap orang gampang tersulut emosinya. Mereka cepat marah, lalu main hakim sendiri. Membunuh orang atas nama kebersamaan (massa), menjarah harta benda perusahaan-perusahaan yang dinilai sebagai milik kerabat elite pada rezim Orde Baru, dan membakar fasilitas-fasilitas negara atas nama ket

...

Berita Lainnya