Surat Pembaca
Tawuran Antar-Pelajar

Saya merasa sangat prihatin atas tawuran antar-pelajar yang terjadi beberapa waktu lalu. Hal ini tentu saja mencoreng wajah dunia pendidikan di Indonesia. Apalagi sampai menimbulkan korban jiwa. Sungguh ironis membayangkan bagaimana para pelajar ini tidak lagi menggunakan akal dan hati nurani sehingga tega merenggut nyawa seseorang.

Selasa, 9 Oktober 2012

Saya merasa sangat prihatin atas tawuran antar-pelajar yang terjadi beberapa waktu lalu. Hal ini tentu saja mencoreng wajah dunia pendidikan di Indonesia. Apalagi sampai menimbulkan korban jiwa. Sungguh ironis membayangkan bagaimana para pelajar ini tidak lagi menggunakan akal dan hati nurani sehingga tega merenggut nyawa seseorang.

Dalam tahapan perkembangan psikososial, remaja atau adolescence adalah masa terjadinya krisis identitas atau penca

...

Berita Lainnya