Bencana Iklim: Fakta atau Fantasi?

Sabtu, 22 Januari 2011

  • Agus Supangat,
    PENELITI KELAUTAN YANG BEKERJA DI SEKRETARIAT DEWAN NASIONAL PERUBAHAN IKLIM

    Banjir yang terjadi di Australia sungguh mengenaskan. Seperti yang diramalkan para ilmuwan, perubahan iklim menyebabkan Australia dilanda hujan lebat di bawah pengaruh La Nina yang kuat di Samudra Pasifik dan siklon tropis. Pada saat yang hampir bersamaan, Benua Eropa mendadak dilanda musim dingin berkepanjangan. Sejumlah bandar udara utama di Eropa tertutup

    ...

  • Berita Lainnya