Karantina dan Benteng CAFTA

Sabtu, 20 Februari 2010

Faqih Zuhdi Syuhada, Ketua Umum Asosiasi Masyarakat Karantina Indonesia (Astina)

Kecemasan para pengusaha tekstil, kulit, makanan, dan obat-obatan atas masa depannya setelah China-ASEAN Free Trade Area (CAFTA) berlaku, awal 2010, kini mulai terbukti. Di pasar grosir terbesar Asia Tenggara, Tanah Abang, lebih dari 60 persen pedagang kini menjajakan barang-barang asal Cina. Di Yogya, kerajinan kulit Cina mulai menyerbu Pasar Beringharjo dan Maliobo

...

Berita Lainnya