EVOLUSI BOLA GOLF

Minggu, 9 April 2006

Bola Kayu (1550)

Pada awal kemunculan olahraga golf, bola yang digunakan terbuat dari bahan kayu.

Bola dari Bulu (1618)

Bulu angsa kering dimasukkan ke kantong dari kulit basah. Ketika kering, bulu angsa tersebut akan mengembang, sedangkan kantong kulit menciut. Hasilnya didapati bola yang cukup keras.

Getah Karet (1848)

Bola dengan permukaan halus dan keras yang terbuat dari karet gutta percha, getah karet yang banyak terdapat di Malaysia. Para pemai

...

Berita Lainnya