Hanya Dua Klub Liga 1 Berlisensi AFC

Tanpa lisensi, klub tak bisa tampil di kompetisi tingkat Asia.

Sabtu, 28 Oktober 2017

JAKARTA - Dari 20 klub peserta Liga 1 Indonesia tahun ini, baru Arema dan Persib Bandung yang lolos verifikasi dan berhak mendapat lisensi profesional dari Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC). Tanpa lisensi, klub tak bisa tampil di kompetisi tingkat Asia di bawah AFC.

Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia, dalam keterangan tertulisnya, menyatakan ada tiga tim lain yang berpeluang mendapat lisensi AFC, yakni Bali United, Madura United, dan Persij

...

Berita Lainnya