Kempo Optimistis Rebut 5 Emas SEA Games

JAKARTA - Keberhasilan memborong enam medali emas dalam Kejuaraan Dunia Shorinji Kempo di Osaka, Jepang, pada 24-25 Agustus lalu, membuat tim Indonesia kian optimistis menatap SEA Games. Menurut pelatih tim kempo Indonesia, Ferryanto, hasil di Jepang itu membuat anak asuhannya kian yakin bisa menyumbang medali dalam pesta olahraga Asia Tenggara yang akan digelar di Myanmar, Desember mendatang.

Senin, 2 September 2013

JAKARTA - Keberhasilan memborong enam medali emas dalam Kejuaraan Dunia Shorinji Kempo di Osaka, Jepang, pada 24-25 Agustus lalu, membuat tim Indonesia kian optimistis menatap SEA Games. Menurut pelatih tim kempo Indonesia, Ferryanto, hasil di Jepang itu membuat anak asuhannya kian yakin bisa menyumbang medali dalam pesta olahraga Asia Tenggara yang akan digelar di Myanmar, Desember mendatang.

"Soalnya, dari enam emas yang didapat, dua di antaran

...

Berita Lainnya