Stadion Ellis Park
Pedagang Kaki Lima Minggir Dulu

Sebanyak 42 orang pernah meninggal di tempat ini.

Rabu, 21 April 2010

Ketika Stadion Ellis Park, Johannesburg, menggelar tujuh pertandingan Piala Dunia 2010 mulai 12 Juni nanti, Amos Ndlovu mungkin akan terus tenggelam dalam kekecewaan dan kemarahan. Ia akan kehilangan 20 ribu rand (Rp 24 juta), yang semula bisa jadi keuntungannya.

Ndlovu adalah pedagang kaki lima yang berjualan makanan berbahan daging yang sudah berjualan di Ellis Park selama 14 tahun. Pria berusia 54 tahun itu biasanya menempuh perjalanan 30 kilom

...

Berita Lainnya