Panigoro: Penyakit PSSI Sudah Kronis

"Akibatnya, keinginan untuk berprestasi di tingkat dunia hanya menjadi keinginan di atas kertas," kata Dede Sulaiman.

Senin, 22 Maret 2010

JAKARTA -- Salah satu penyebab kemunduran sepak bola Indonesia pada dekade terakhir adalah kegagalan PSSI memperkuat organisasinya. Sebagai organisasi besar pengelola olahraga rakyat, PSSI dinilai tak mampu membersihkan dirinya sehingga gagal mengangkat prestasi sepak bola nasional. Jika diibaratkan, penyakit di PSSI sudah masuk kategori kronis.

"Penyakit PSSI sudah kronis. Karena itu, untuk memperbaiki sepak bola Indonesia, penyelesaiannya bukan s

...

Berita Lainnya