Korban Longsor Manggarai Terserang Penyakit

Rabu, 7 Maret 2007

KUPANG -- Korban longsor dan banjir di Kabupaten Manggarai, Nusa Tenggara Timur, mulai terserang penyakit, seperti demam dan flu yang disertai panas tinggi. Sebagian besar penderita adalah anak-anak dan balita. Sampai kemarin, sekitar 2.500 orang masih mengungsi di gereja dan gedung-gedung sekolah.

Sekretaris Daerah Kabupaten Manggarai Frans B. Padju Leok mengatakan semua dokter dan tim medis serta obat-obatan sudah dikerahkan ke lokasi pengungsi

...

Berita Lainnya