Rapel Gaji DPRD Mendekati Anggaran Beasiswa Siswa Miskin

Sabtu, 13 Januari 2007

SOLO -- Pemerintah Kota Solo membutuhkan Rp 6,6 miliar untuk biaya rapel tunjangan komunikasi intensif dan tunjangan operasional DPRD pada 2007. Dana rapel masuk ke plafon dan prioritas anggaran sementara dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kota Solo, Jawa Tengah.

"Sebelum diputuskan masuk APBD 2007, tim anggaran pemerintah dan DPRD akan berkonsultasi dengan Badan Pemeriksa Keuangan guna mencari jaminan kepastian hukum," kata Kepala Kantor

...

Berita Lainnya