Ekspor Nonmigas Jawa Timur Turun

Sabtu, 30 Desember 2006

SURABAYA -- Luapan lumpur Lapindo berdampak buruk terhadap perkembangan nilai ekspor nonmigas di Jawa Timur. "Kami mendesak secepatnya dilakukan relokasi jalan tol dan rel kereta api," kata Ketua Gabungan Pengusaha Eksportir Indonesia Jawa Timur Isdarmawan Asrikan kepada Tempo kemarin.

Dia menyebutkan, pada Januari-September 2006, volume ekspor barang dan produk nonmigas hanya 4.631,5 kilogram. Pada periode yang sama 2005, produk nonmigas dan volume

...

Berita Lainnya