Air Asin Menyembur di Area Lumpur

Senin, 16 Oktober 2006

Sidoarjo -- Semburan air berasa asin muncul di area lumpur panas Lapindo Brantas Inc. di Sidoarjo, Jawa Timur, kemarin. Fenomena baru ini diduga akibat tekanan aktivitas perut bumi yang posisinya berada di Desa Kedungbendo atau sekitar 1 kilometer ke arah utara pusat semburan lumpur Banjar Panji-I di Desa Renokenongo.

Semburan setinggi 15 sentimeter dan diameter 30 sentimeter itu diketahui warga pukul 08.00 WIB. Juru bicara Tim Nasional Penanggula

...

Berita Lainnya