Kebanjiran, 1.351 Hektare Sawah Rusak

Rabu, 1 Februari 2006

MATARAM - Banjir besar yang terjadi sepekan terakhir di tiga kawasan di Nusa Tenggara Barat mengakibatkan 1.351 hektare sawah rusak dan 489 hektare di antaranya puso. Petani diduga menderita kerugian Rp 8 miliar.

Banjir melanda sebagian Kabupaten Lombok Timur, Sumbawa, dan Bima. "Kerusakannya merata. Yang kami pikirkan adalah memulihkan sawah karena bentangan dan sekat-sekatnya juga rusak," kata Darmali, Kepala Subdinas Pengembangan Lahan dan Perli

...

Berita Lainnya