Inflasi Bali Bukan Karena Bom

Rabu, 30 November 2005

Denpasar - Kepala Badan Pusat Statistik Bali Ida Komang Wisnu mengatakan, angka inflasi Bali pada Oktober 2005 yang mencapai 6,86 bukan lantaran pengaruh peledakan bom Bali pada 1 Oktober. Angka inflasi tertinggi selama 2005 itu lebih disebabkan oleh kenaikan harga minyak. "Justru ledakan bom melemahkan efek kenaikan harga minyak," ujar Wisnu kemarin. Indikasinya ledakan bom hanya berpengaruh pada tingkat hunian hotel yang menurut catatan BPS melo...

Berita Lainnya