Makanan Bantuan Bercampur Silet Ditarik

Kepala dinas pendidikan baru mengetahuinya dari pers.

Rabu, 21 September 2005

MATARAM -- Dinas Pendidikan dan Olahraga Nusa Tenggara Barat menginstruksikan agar makanan bantuan dari Word Food Programe (WFP) untuk sejumlah SD di Lombok, NTB, ditarik. Keputusan itu baru diambil setelah makanan bercampur benda tajam, berupa paku payung, jarum, silet, dan serpihan kaca, di dalam kemasan biskuit (bukan roti kering sebagaimana ditulis Tempo pada 19/9) diserahkan kepada 12 SD Kecamatan Pujut dan Praya Barat, Kabupaten Lombok Tenga...

Berita Lainnya