Caltex Antisipasi Kebakaran Hutan

Lahan gambut menyebabkan debit asap luar biasa.

Senin, 15 Agustus 2005

PEKANBARU -- Perusahaan minyak PT Caltex Pacific Indonesia meningkatkan kewaspadaan akibat meluasnya kebakaran hutan dan lahan di Riau. Sikap dan tindakan antisipasi dilakukan khususnya di instalasi pertambangan minyak di sejumlah kawasan yang berdekatan dengan kebakaran. Pada kawasan Kecamatan Minas, Bangko, dan Duri, sejumlah ladang minyak yang dikelola Caltex dinilai merupakan kawasan paling rawan. "Malah di kawasan Minas, khususnya pada G. Sta...

Berita Lainnya