Gendang Beliq Lombok Menembus Rekor

Derasnya hujan tidak membuat 4.445 orang sekehe (anggota) Gebyar Gendang Beliq 4.000 kocar-kacir.

Selasa, 29 Maret 2005

Derasnya hujan tidak membuat 4.445 orang sekehe (anggota) Gebyar Gendang Beliq 4.000 kocar-kacir. Mereka tetap membuat atraksi di lapangan di Gelanggang Olahraga 17 Desember, Mataram, Ahad (27/3) sore. Selama hampir dua jam dalam keadaan basah kuyup mereka bersemangat menabuh alat-alat musik tradisional khas suku Sasak, Nusa Tenggara Barat, itu. Ada sembilan macam alat musik tradisional yang dibunyikan, yaitu gendang beliq (besar), gendang kodeq (...

Berita Lainnya