Tiap Tahun Titik Api Makin Banyak

Greenpeace Indonesia mencatat jumlah titik api di Riau semakin meningkat tiap tahun. Berdasarkan pengamatan lembaga swadaya masyarakat yang bergerak di bidang lingkungan itu, kenaikan titik api terjadi sejak 2011 hingga Oktober 2014.

Sabtu, 13 Desember 2014

Greenpeace Indonesia mencatat jumlah titik api di Riau semakin meningkat tiap tahun. Berdasarkan pengamatan lembaga swadaya masyarakat yang bergerak di bidang lingkungan itu, kenaikan titik api terjadi sejak 2011 hingga Oktober 2014.

"Tak tanggung-tanggung, pertambahannya drastis," kata Muhammad Teguh Surya, juru kampanye politik kehutanan Greenpeace Indonesia, kemarin. "Dari 25 persen pada 2012 menjadi 50 persen pada tahun berikutnya."

Salah satu

...

Berita Lainnya