Kebanjiran Lumpur Lapindo, Desa Kedungbendo Dikosongkan

SIDOARJO - Balai Desa Kedungbendo, Kecamatan Tanggulangin, Kabupaten Sidoarjo, akhirnya dievakuasi ke desa tetangga. Kantor itu terus dibanjiri air lumpur Lapindo dari jebolan tanggul di Titik 73 B. "Kami evakuasi ke Desa Kalitengah," kata anggota staf Balai Desa Kedungbendo, Alifaturrosyidah, di sela-sela evakuasi, kemarin.

Rabu, 10 Desember 2014

SIDOARJO - Balai Desa Kedungbendo, Kecamatan Tanggulangin, Kabupaten Sidoarjo, akhirnya dievakuasi ke desa tetangga. Kantor itu terus dibanjiri air lumpur Lapindo dari jebolan tanggul di Titik 73 B. "Kami evakuasi ke Desa Kalitengah," kata anggota staf Balai Desa Kedungbendo, Alifaturrosyidah, di sela-sela evakuasi, kemarin.

Rencana evakuasi sebenarnya sudah lama dicanangkan, namun tidak direalisasi karena khawatir terlalu jauh dari warga Kedungbend

...

Berita Lainnya