Sopir Naikkan Tarif Seenaknya

Setelah mogok, sopir angkutan umum menaikkan tarif sepihak berkaitan dengan keputusan pemerintah untuk menaikkan harga bahan bakar minyak.

Jumat, 4 Maret 2005

Jember -- Setelah mogok, sopir angkutan umum menaikkan tarif sepihak berkaitan dengan keputusan pemerintah untuk menaikkan harga bahan bakar minyak. Di Jember, Jawa Timur, misalnya, kemarin mereka menaikkan tarif 50-100 persen dari harga semula. Kendati sudah ada kesepakatan awal antara pemerintah kabupaten dan para sopir tentang tarif, tak dijalankan.Sejumlah penumpang terkejut saat sopir menarik ongkos yang lebih tinggi daripada biasanya. "Kalau...

Berita Lainnya