Menolong Penyu, Menyelamatkan Hidup

Debu mengapung ke udara. Asap putih mengalun dari puing-puing kayu gelondongan yang sudah jadi puntung api.

Sabtu, 19 Februari 2005

Debu mengapung ke udara. Asap putih mengalun dari puing-puing kayu gelondongan yang sudah jadi puntung api. Udara panas, penuh debu dan asap menyeruak di antara hamparan lumpur dan sampah berserak. Keperkasaan badai tsunami yang menghantam Aceh, 26 Desember lalu, tak menyisakan bangunan yang berdiri utuh di wilayah Lam Jame, Kecamatan Meuraksa, Banda Aceh. Rumah Andi Basrul, Kepala Badan Konservasi dan Sumber Daya Alam (BKSDA) Banda Aceh, yang me...

Berita Lainnya