Radius 5 Kilometer Gunung Kelud Diminta Dikosongkan

Blitar berpotensi paling banyak terkena muntahan lahar.

Selasa, 11 Februari 2014

BANDUNG - Badan Geologi menaikkan status aktivitas Gunung Kelud dari waspada atau level II menjadi siaga atau level III sejak pukul 16.00 kemarin. Dengan naiknya status aktivitas gunung itu, daerah dalam radius lima kilometer dari kawah gunung harus dikosongkan dari aktivitas manusia. Langkah ini diambil untuk mengantisipasi kenaikan aktivitas gunung itu yang bisa terjadi tiba-tiba.

Pejabat Pelaksana Bidang Penyelidikan Pengamatan Gunung Api Pus

...

Berita Lainnya