Buruh Tuntut THR 1,5 Kali Gaji

BANDUNG - Ketua Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Jawa Barat Dedy Wijaya mengatakan aksi buruh menuntut pengusaha memberikan tunjangan hari raya (THR) dilebihi 50 persen sempat memaksa mematikan mesin sejumlah pabrik sehingga pabrik berhenti beroperasi. "Tadi pagi mesinnya sempat dimatikan, para buruh melakukan sweeping dan mengajak buruh lainnya berdemo," katanya kemarin.

Kamis, 25 Juli 2013

BANDUNG - Ketua Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Jawa Barat Dedy Wijaya mengatakan aksi buruh menuntut pengusaha memberikan tunjangan hari raya (THR) dilebihi 50 persen sempat memaksa mematikan mesin sejumlah pabrik sehingga pabrik berhenti beroperasi. "Tadi pagi mesinnya sempat dimatikan, para buruh melakukan sweeping dan mengajak buruh lainnya berdemo," katanya kemarin.

Buruh dari sejumlah serikat pekerja yang menamakan diri Aliansi Besar

...

Berita Lainnya