Pejabat Bupati Aru Jadi Tersangka Korupsi MTQ

AMBON -- Polisi menetapkan pelaksana tugas Bupati Kepulauan Aru, Umar Djabumona, sebagai tersangka kasus korupsi anggaran Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) XXIV tingkat Provinsi Maluku, yang dilaksanakan di Dobo, Kepulauan Aru, Maluku, pada 2011. "Bukti cukup kuat," kata Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Kepolisian Daerah Maluku Ajun Komisaris Besar Johannes Huwae kepada wartawan di Markas Polda Maluku kemarin.

Sabtu, 8 Desember 2012

AMBON -- Polisi menetapkan pelaksana tugas Bupati Kepulauan Aru, Umar Djabumona, sebagai tersangka kasus korupsi anggaran Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) XXIV tingkat Provinsi Maluku, yang dilaksanakan di Dobo, Kepulauan Aru, Maluku, pada 2011. "Bukti cukup kuat," kata Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Kepolisian Daerah Maluku Ajun Komisaris Besar Johannes Huwae kepada wartawan di Markas Polda Maluku kemarin.

Menurut Johannes, penetapan Umar Djab

...

Berita Lainnya