Kilas
Qanun Wali Nanggroe Ditentang

LHOKSEUMAWE -- Qanun atau Peraturan Daerah tentang Wali Nanggroe yang jadi pedoman pengangkatan Malik Mahmud Al Haytar sebagai Wali Nanggroe Aceh ditentang perkumpulan mahasiswa asal Tanah Gayo, Aceh Tengah. Mahasiswa menilai pengangkatan langsung tanpa uji kelayakan merupakan kekeliruan. "Sangatlah tidak rasional bila Malik Mahmud langsung menjadi Wali Nanggroe," kata Surya Apra, salah seorang mahasiswa, dalam aksi di Lhokseumawe pada Jumat lalu.

Senin, 19 November 2012

LHOKSEUMAWE -- Qanun atau Peraturan Daerah tentang Wali Nanggroe yang jadi pedoman pengangkatan Malik Mahmud Al Haytar sebagai Wali Nanggroe Aceh ditentang perkumpulan mahasiswa asal Tanah Gayo, Aceh Tengah. Mahasiswa menilai pengangkatan langsung tanpa uji kelayakan merupakan kekeliruan. "Sangatlah tidak rasional bila Malik Mahmud langsung menjadi Wali Nanggroe," kata Surya Apra, salah seorang mahasiswa, dalam aksi di Lhokseumawe pada Jumat lalu.

...

Berita Lainnya