Korban Banjir di Blitar Kekurangan Makanan

Puluhan ribu korban bencana banjir di Kabupaten Blitar, Jawa Timur, kekurangan bahan makanan dan menghadapi berbagai penyakit.

Selasa, 7 Desember 2004

BLITAR -- Puluhan ribu korban bencana banjir di Kabupaten Blitar, Jawa Timur, kekurangan bahan makanan dan menghadapi berbagai penyakit. Kepala Puskesmas Kecamatan Kademangan, Suhardi Hadi Waluyo, mengatakan, setiap hari ada 30-40 orang dirawat jalan. Mereka rata-rata terjangkit diare, batuk, pilek, dan gatal-gatal. Banjir melanda kawasan itu akibat hujan deras sejak Rabu (1/12) hingga Sabtu (4/12). Hingga kemarin, jumlah korban tewas bertambah men...

Berita Lainnya